Selasa, 18 Oktober 2011

Membuat Efek Vignette pada Photoshop

Pada beberapa jenis kamera,contohnya kamera lomo,efek vignette dengan mudah didapatkan. Apa itu vignette? Vignette adalah bayangan hitam disekitar foto yang membuat foto terlihat semakin artistik dan elegan,dengan photoshop pun kita bisa membuat efek vignette dengan mudah,ini tutorialnya :

1. Pertama open foto yang akan diedit,fotonya bebas,terserah apa aja.
File >> Open



2. Lalu kita akan gunakan rectangle tools untuk membuat kotak tepi pada foto.




3. Kemudian klik Select - Inverse
4. Lalu kita akan menambahkan quick mask dengan menekan huruf Q pada keyboard.


Setelah diberi mask,akan tampil bayangan merah,itu tandanya foto kita sudah benar-benar di beri quick mask.

5. Setelah itu untuk menambahkan efek blur,klik Filter- Blur-Gaussian Blur
    





6. Kemudian tekan lagi huruf Q pada keyboard untuk mengembalikan foto pada posisi semula.
7. Lalu pada panel layer dibagian bawah klik create new adjusment layer.
                                                

8. Kemudian pilih Level dan isi nilainya sesuai dengan gambar berikut.



Dan selesai! Dibawah ini adalah hasil sebelum dan sesudah.

Sebelum


Sesudah


Terlihat lebih artistik dan elegan kan? ^^




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selasa, 18 Oktober 2011

Membuat Efek Vignette pada Photoshop

Pada beberapa jenis kamera,contohnya kamera lomo,efek vignette dengan mudah didapatkan. Apa itu vignette? Vignette adalah bayangan hitam disekitar foto yang membuat foto terlihat semakin artistik dan elegan,dengan photoshop pun kita bisa membuat efek vignette dengan mudah,ini tutorialnya :

1. Pertama open foto yang akan diedit,fotonya bebas,terserah apa aja.
File >> Open



2. Lalu kita akan gunakan rectangle tools untuk membuat kotak tepi pada foto.




3. Kemudian klik Select - Inverse
4. Lalu kita akan menambahkan quick mask dengan menekan huruf Q pada keyboard.


Setelah diberi mask,akan tampil bayangan merah,itu tandanya foto kita sudah benar-benar di beri quick mask.

5. Setelah itu untuk menambahkan efek blur,klik Filter- Blur-Gaussian Blur
    





6. Kemudian tekan lagi huruf Q pada keyboard untuk mengembalikan foto pada posisi semula.
7. Lalu pada panel layer dibagian bawah klik create new adjusment layer.
                                                

8. Kemudian pilih Level dan isi nilainya sesuai dengan gambar berikut.



Dan selesai! Dibawah ini adalah hasil sebelum dan sesudah.

Sebelum


Sesudah


Terlihat lebih artistik dan elegan kan? ^^




Tidak ada komentar:

Posting Komentar